3 Contoh Kajian Sosiologi Kesenian di Masyarakat

Diposting pada

Contoh Sosiologi Kesenian

Sosiologi kesenian menjadi salah satu bahasan penting dalam menelaahan cabang ilmu sosiologi, prihal ini alasannya lantaran setiap individu membentuk suatu organisasi sosial atau kelompok-kelompok dalam hidupnya yang kemudian melahirkan unsur budaya yang di warisan dari generasi ke generasi lainnya.

Disisi lainnya, hubungan sosial antara objek kajian sosiologi kesenian dalam kehidupan bermasyarakat tidak terlepas daripada bentuk tindakan sosial yang memaduan antara karya, karsa, dan budaya.

Sosiologi Kesenian

Sosiologi seni kerapkali dikaji dengan penganalisisan dan peneliti karya seni dalam masyarakat majemuk yang melahirkan sifat kebudayaan.

Prihal ini objeknya lebih dekat pada menjabarkan arti masyarakat sebagai penikmat, pemerhati, pengkaji, peneliti, pendidik, dan pengelola seni yang setidaknya didalamnya terdiri dari komponen-komponen yang menjadi pilar terjadinya proses sosial dan interaksi sosial penciptaan seni.

Contoh Sosiologi Kesenian

Adapun untuk contoh kajian yang berhubungan dengan sosiologi kesenian, antara lain;

  1. Pembelian Karya Seni Rupa yang Berharga Miliaran

Kasus terkait dengan pembelian karya seni rupa yang diartikan sebagai ekspresi jiwa seseorang yang diimajinasikan pada sebuah bentuk indah yang diungkapkan dan bisa dinikmati oleh orang dalam pertunjukan atau pameran seni kerapkali dibeli dengan harga miliaran bahwa triliun.

Apabila hal ini dikaji mendalam maka sesunggunya setiap manusia membutuhkan sifat menyukai terhadap karya tersebut, meskipun tetaplah ada faktor ekonomi yang melatar belakangi. Simpelnya semakin tinggai status sosial dan peran sosial di masyarakat biasanya karya yang dikoleksi juga sebagai prestise.

  1. Telaah Terhadap Alip Ba Ta

Akhir-akhir ini chanel youtube bagi masyarakat tentusaja tidak asing dengan sosok Alip Ba Ta yang memainkan gitar dan banyak mendapatkan pujian di masyarakat Indonesia, bahkan dunia. Namun sikap yang diambil Alib Ba Ta tidak menerima penawaran untuk di wawancarai oleh tokoh-tokoh terkenal dan lebih pada sikap seninya sendiri.

Prihal ini tentusaja secara langsung apa yang dilakukannya memberikan bukti tentang adanya seni tertinggi yang memungkinkan ekspresi dan tampilan penuh imajinasi seniman, tidak dibatasi oleh pertimbangan praktis apa pun yang terlibat dalam prihal komersial.

  1. Sistem Noken dalam Pemilu di Papua

Wilayah Indonesia bagian timur tersebut masih ditemukan salah satu seni yang berhubungan dengan lembaga politik. Prihal ini ialah penggunaan sistem noken yang masih dilestraikan dalam presefektif masyarakat modern pada saat ini.

Artinya, proses mempertahankan unsur budaya tersebut bagian daripada seni yang bisa dilakukan kajian dalam sosiologi lantaran berhubungan dengan masyarakat.

Nah, itulah tadi artikel yang bisa kami kemukakan pada semua kalangan berkenaan dengan contoh sosiologi kesenian di masyarakat dalam kehidupan sehari-hari. Semoga saja mampu memberi pemahaman untuk kalian yang membutuhkannya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *